Selasa, 19 April 2011

PENATALAKSANAAN REKAM MEDIS

Secara umum Rekam Medis merupakan data yang menyangkut pasien dan akan menjadi informasi bagi yang berkepentingan dalam pengelolaan Rumah Sakit. Data yang ada pada Rekam Medis tidak hanya diisi oleh dokter akan tetapi juga diisi oleh paramedis serta tenaga administrasi lainnya.

Sistem Rekam Medis yang meliputi berbagai aspek, merupakan suatu proses mulai dari pasien datang untuk berobat atau dirawat, selama dilakukan pemeriksaan dan diberikan pengobatan / perawatan di Rumah Sakit, sampai pasien pulang dan kemungkinan berobat kembali. Oleh karena itu agar dapat memberikan hasil yang baik bagi yang membutuhkannya perlu  ada penataan yang memadai. Adapun penatalaksanaannya meliputi :
  1. Penomoran.
  2. Penamaan.
  3. Pencatatan.
  4. Pengolahan.
  5. Penyimpanan.
  6. Pengambilan.
  7. Ketentuan Pokok.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Wordpress Theme | Bloggerized by Free Blogger Templates | coupon codes